Laman

Senin, 03 Juni 2013

Dahsyatnya Mengucapkan Salam Terlebih Dulu

Dahsyatnya Mengucapkan Salam Terlebih Dulu

Nu'aim bin Basyir RA dari Nabi Muhammad SAW bersabda," Barangsiapa diantara saudara mukmin bertemu dan salah satu diantaranya terlebih dahulu mengucapkan salam maka baginya akan dibangunkan maghligai di surga yang mana besarnya maghligai itu tidak dapat dilalui selama 500 tahun." (HR Abu Dawud)

Yuk tebarkan salam, krn salah satu sunnah yg mudah dapat kita lakukan, sapa dan salam paling tidak 25 orang perhari.

Ayo Shalat ! Dahsyat !
Salam Hijrah, UniQ
Powered by Telkomsel BlackBerry®

Tidak ada komentar: